Kalapas Ambarawa, Mujiarto Lepas Satu Pegawai Masuki Purna Tugas

    Kalapas Ambarawa, Mujiarto Lepas Satu Pegawai Masuki Purna Tugas
    Kalapas Ambarawa, Mujiarto Lepas Satu Pegawai Masuki Purna Tugas

    AMBARAWA - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Ambarawa melepas satu pegawai memasuki purna tugas, kamis (30/11/2023). 

    Kalapas Ambarawa Mujiarto dalam sambutannya menyampaikan bahwa, satu pegawai yang memasuki masa purna tugas, atas nama Bapak Teguh Kris Setiyanto adalah pribadi yang baik dan mengabdikan diri di Kementerian Hukum dan HAM khususnya Lapas Kelas IIA Ambarawa selama 31 Tahun 11 Bulan ini adalah cita-cita semua pegawai dalam memasuki purna tugas dengan selamat dan sehat.

    "Biarpun saya baru disini dan mengenal Bapak Teguh dari cerita teman-teman seperjuangan merupakan pribadi yang bekerja keras, sesuai SOP dan Peraturan serta tidak pernah melakukan pelanggaran yang dapat menurunkan citra Lapas Ambarawa dan ini patut kita contoh sebagai junior harus dapat bekerja lebih baik dan lebih dari Bapak Teguh, " ungkapnya. 

    Lebih lanjut, Selamat memasuki purna tugas semoga dalam menjalani pensiun Bapak Teguh diberikan kesehatan dan rezeki yang barokah.

    "Jangan terputus tali silaturahmi kepada keluarga besar Lapas Ambarawa dan silahkan gunakan apa yang ada di Lapas Ambarawa kita semua dengan tangan terbuka menyambut Bapak Teguh, " Pungkasnya. 

    (LASAMBAWA).

    jawa tengah semarang ambarawa lapas ambarawa lapas ambarawa terkini kalapas ambarawa mujiarto mujiarto berita dan informasi lapas ambarawa terkini dan terbaru hari ini informasi narapidana lapas ambarawa terkini dan terbaru hari ini pegawai lapas ambarawa purna tugas kemenkumham jateng kemenkumham hari ini berita lapas dan rutan indonesia terkini dan terbaru hari ini kemenkumham https://ambarawa.24jam.co.id/kalapas-ambarawa-mujiarto-lepas-satu-pegawai-masuki-purna-tugas
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Kalapas Ambarawa, Mujiarto Hibur WBP Dengan...

    Artikel Berikutnya

    Lapas Ambarawa Terima Kunjungan KPU Kabupaten...

    Komentar

    Berita terkait